10 Rekomendasi lip balm untuk anak SD harga di bawah Rp 50 ribu, lembap dan natural

Brilio.net - Bibir kering dan pecah-pecah menjadi salah satu permasalahan serius pada bibir. Apalagi jika sudah mulai memasuki musim kemarau. Perubahan cuaca sering kali membuat panas dalam. Bibir jadi lebih sensitif dan kering lalu mudah mengelupas. Bagi anak-anak, bibir yang mengelupas sering dikopek tanpa hati-hati dan tak jarang sampai bikin bibir terluka hingga berdarah.

Maka dari itu, perlu perawatan yang baik untuk menjaga bibir agar tetap lembap sehingga tidak mudah luka. Beberapa hal yang bisa dilakukan adalah dengan minum air putih yang cukup, mengonsumsi makanan yang segar dan sehat, serta menghindari makanan pedas. Salah satu makanan yang dapat menjaga kesehatan bibir adalah buah-buahan dan sayur-sayuran.

Namun penggunaan lip balm juga diperlukan untuk perawatan dari luar. Bagi anak-anak terutama yang masih menempuh pendidikan di sekolah dasar, penggunaan lip produk sebaiknya tidak memiliki warna yang mencolok. Produk lip balm yang diperlukan seharusnya hanya memberikan warna natural tanpa mengurangi fungsi utamanya sebagai pelembap bibir.

Dirangkum briliobeauty.net dari berbagai sumber, Kamis (2/5), berikut ini 10 rekomendasi lip balm untuk anak SD harga di bawah Rp 50 ribu, lembap dan natural.

 

 

 

 

Magang/Himmatul Ahsana